GBNSCHOOL – Jerman menjadi negara Eropa yang terkenal sebagai negara maju dibidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK). Kemajuan Jerman menarik minat warga asing belajar di negeri para pemikir ini. Salah satu tokoh terkenal Indonesia yang mengenyam pendidikan di Jerman Adalah BJ Habibie, Presiden ke-3 Indonesia.
Tidak hanya bidang pendidikannya, tempat wisata di Jerman juga cukup menarik untuk dikunjungi. Berbagai kejadian di masa lalu yang dialami oleh Negara Jerman menyisakan peninggalan-peninggalan yang kini menjadi tempat wisata. Peninggalan-peninggalan ini menjadi saksi bagaimana Jerman menghadapi masa-masa sulit dan gemilang.
Kebanyakan tempat wisata di Jerman adalah monumen sejarah dan kastil-kastil peninggalan aristokrat Jerman. Namun ada pula tempat wisata di Jerman yang berupa wisata alam yang juga menyajikan pemandangan alam yang indah.
7 Wisata Alam Di Jerman Yang Sangat Indah :
Tembok Berlin
Tembok Berlin menjadi tempat wisata di Jerman yang paling terkenal dan ikonik. Pada tahun 1961 hingga 1989 Jerman terbagi menjadi dua, yaitu Jerman barat dan Jerman Timur tembok inilah yang menjadi pemisah antara keduanya. Tembok Berlin yang masih dapat dilihat saat ini hanyalah sebagian kecil tembok yang sesungguhnya, struktur beton bangunan tembok sebagian besar sudah diruntuhkan. Namun fragmennya masih tetap menjadi fitur kota.
Oktoberfest
Setiap tahun di Munich Jerman diadakan festival terbesar di dunia bernama Oktoberfest. Festival ini merupakan bagian penting dari budaya Bavaria, salah satu negara bagian Jerman yang sudah ada sedari tahun 1810. Meskipun bernama Oktoberfest festival ini dimulai di akhir bulan September dan berlangsung sampai minggu pertama bulan Oktober. Setiap tahun Oktoberfest menarik 6 juta wisatawan untuk berkunjung ke Munich. Wisatawan dapat menikmati minuman bir tradisional khas Jerman, seperti Knodel, Wurstl, Schweinebraten dan Hendldi festival ini.
Brandenburg Gate
Brandenburg gate juga menjadi monumen peringatan bersatunya Jerman Barat dan Jerman Timur. Gerbang ini dibangu pada abad ke-18 sebelum Tembok Berlin diruntuhkan. Tujuan utama pembangunannya adalah sebagai jalur untuk masuk kota Brandenbur Havel. Di kota Berlin untuk dapat menemukan gerbang ini anda harus menuju ke ujung barat. Tembok Berlin didirikan di tahun 1961 gerbang ini tidak dapat dilalui selama 28 tahun. Daya tarik Jerman satu ini tidak boleh diewatkan karena menjadi simbol akan reunifikasi Jerman sendiri.
Lindau
Lindau menjadi kota bersejarah di Jerman yang sayang bila dilewatkan. Lokasinya berada di perbatasan antara Swiss, Austria, dan Jerman. Tepatnya di sebelah timur Danau Constance, kota yang memiliki populasi sekitar 3 ribu jiwa ini dipenuhi bangunan-bangunan bergaya klasik dari abad pertengahan. Gedung-gedung dengan arsitektur yang menarik, misalnya gedung teater, kasino, serta gereja yang dapat dikunjungi sepuasnya.
Holstentor
Holstentor merupakan salah satu gerbang kota Lubeck. Gerbang yang dibangun pada tahun 1464 ini sekarang beralih fungsi menjadi sebuah museum. Terdapat dua menara dengan desain unik berbentuk bulat dan melengkung masuk yang menjadi bagian dari Holstentor, dua menara ini menjadi simbol kota Lubeck dalam bahasa Jerman Holstentor berarti gerbang holsten namun sebenarnya bangunan bergaya gothic ini bisa juga dianggap sebagai benteng.
Frauenkirche
Gereja tua lain yang menjadi tempat wisata di Jerman adalah Frauenkirche. Berlokasi di kota Dresden gereja ini sebenarnya adalah gereja Lutheran yang sempat hancur pada masa Perang Dunia II. Pada tahun 1720-an gereja ini mendapatkan rekonstruksi dengan perencanaan asli. Golden cross di bagian kubah gereja adalah sumbangan dari kota Coventry yang diciptakan oleh Luftwaffe.
Neuschwanstein
Neuschwanstein yang dalam bahasa Inggrisnya disebut dengan New Swanstone Castle adalah salah satu kastil tua di Jerman. Berdiri di atas lahan seluas 800 meter dan berada di kaki pegunungan alpen pembangunan kastil dimulai pada awal abad ke-19. Berdiri yang berbatasan Jerman – Austria dan arsitektur bangunan kastil bergaya Neo-Romanesque.
Inilahh 7 wisata alam di Jerman yang memiliki keindahan alam yang sangat populer di kalangan lokal maupun internasional.